Jogja Business Lab merupakan wadah yang dibentuk oleh Bio Hadikesuma Management Training & Consulting dalam mengakomodir berkumpulnya para pelaku bisnis kreatif untuk melakukan kegiatan bisnis, edukasi, diskusi, kolaborasi, membangun koneksi, mendapatkan inkubasi dan saling berbagi inspirasi.